Rabu, 16 Maret 2011

Ice Taro Lecy Cream


Bahan:
1 kaleng buah lecy
250 gr es batu
100 ml fresh cream
50 ml syrup merah 

Bahan II:
150 gr gula pasir
100 gr air
1 sdt essence taro

Bahan III:
100 ml whepped cream
cherry merah
gula kristal warna biru

Cara Membuat:
1. Rebus gula dan air bahan II hingga gula larut, angkat, masukkan essence.
2. Masukkan lecy beserta airnya ke dalam blender. Tambahkan es batu, fresh cream
     dan syrup merah.
3. Blender semua bahan hingga halus kemudian masukkan ke dalam gelas tinggi.
     Hiasi dengan whepped cream dan taburi gula kristal biru. Sajikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Selamat Datang Di Blog Resep Masakan Keluarga

Resep Pilihan ........

My Ping in TotalPing.com