Rabu, 16 Maret 2011

Rainbow Cocktail



Bahan:
1 bh apel malang
1 bh naga merah
10 bh stroberi segar, belah 4 bagian
½ bh melon
1 klg buah leci
1 ptg buah peach
200 gr jeruk mandarin kaleng
1 bh kiwi
600 ml air soda tanpa rasa
200 ml sirup vanila
es batu secukupnya
Cara Membuat:
1.    Potong apel bentuk dadu, rendam dalam air, buah naga dipotong dadu,
melon dibentuk bulat dengan cetakan buah, kiwi dipotong sesuai selera,
buah peach dipotong bentuk juring. Sisihkan.
2.    Campur air soda dengan sirup vanila, aduk rata. Masukkan buah-buahan lain
dan yang sudah disiapkan, aduk rata. Simpan dalam lemari pendingin.
3. Sesaat sebelum disajikan, tambahkan es batu. Sajikan dalam kondisi dingin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Selamat Datang Di Blog Resep Masakan Keluarga

Resep Pilihan ........

My Ping in TotalPing.com