Terong Bruschetta Ratatouille
Bahan-bahan :
- 1 bawang bombay, cincang
- 1 zuchini / timun jepang, potong dadu kecil-kecil
- 1 terong ungu, potong dadu kecil-kecil
- 1 paprika merah, potong dadu kecil-kecil
- 3 tomat, cincang
- 1 daun bawang, cincang
- garam
- lada hitam
- minyak sayur
- 1 long bruschetta
- 1 keju cheddar
Cara membuat:
- Panaskan wajan, beri minyak sayur, lalu tumis bawang bombay dan daun bawang, selama kurang lebih 5 menit hingga layu dan harum.
- Masukkan zuchini, terong, paprika, tomat.
- Beri garam dan lada hitam.
- Masak dengan api kecil, diamkan kurang lebih 25 menit, hingga sayuran sedikit layu.
- Angkat dari api.
- Potong bruscetta, beri butter, tata di piring, lalu sajikan ratatouille di atas bruscetta.
- Beri taburan keju.
- Siap disajikan.
Resep Pilihan ........
-
Bahan : 1/2 ekor Ayam, potong-potong, cuci 1/2 sdt Merica bubuk Garam secukupnya 7 sdm Margarin Bahan Chasseur Sauce : 250 ml Brown s...
-
Bahan : jagung marning 250 gram, siap pakai gula pasir 50 gram air 50 ml margarin 1 sendok makan B...
-
Bahan : 1/4 kg sagu mentah 1/2 butir kelapa2 sendok makan gula pasir Garam secukupnya Cara ...
-
BAHAN-BAHAN 1 ekor ikan kakap , potong empat 150 gr talas, potong dadu 10 buah baso ikan 25 gr hi piauw, potong-potong 1 btg daun bawan...
-
Bahan : Ikan sarden 250 gr di bersihakan sisik dan isi perutnya Da...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar